MENGHILANGKAN BAU MULUT SAAT BERPUASA

Bau mulut saat puasa memang sangat mengganggu. Apalagi bagi orang-orang yang seari-harinya beraktifitas berinteraksi dengan orang lain. Masalah ini perlu disiasati agar bisa lebih percaya diri dan orang lain tidak merasa terganggu. Bau mulut bisa disebabkan oleh gig berlubang, karang gigi, radang gusi hingga gangguan pencernaan. selain faktor diatas ada juga faktor lainnya yang  bisa menyebabkan bau mulut salah satunya penyakit maag dan diabetes.



Ada beberapa tips cara  untuk menghilangkan bau mulut, diantaranya sebagai berikut : 

  • Meminum teh hijau tanpa gula saat sahur maupun berbuka puasa. karena teh hijau mengandung zat polyphenol. Zat tersebut berguna untuk menghilangkan bakteri bakteri yang ada pada mulut.
  • Menggosok gigi merupakan salah satu cara untuk menghilangkan bau mulut. Slain itu menyikat lidah juga dapat menghilangkan bau mulut. Karena bau dapat menghilangkan zat sisa makanan yang membusuk dalam mulut.
  • Mengurangi merokok atau berenti merokok lebih baik pada saat berbuka maupun pada saat sahur.
  • Ttidak mengkonsumsi makanan yang bau seperti pete atau jengkol.
  • tidak mengkonsumsi makanan yang lengket seperti coklat, es krim dan sebagainya. Karena mengkonsumsi makanan lengket susah untuk di bersihkan. Karena makanan tersebut menempel pada mulut.
  • Meminum air putih sebanyak 8 sampai 10 gelas saat sahhur dan berbuka puasa. Karena air putih dapat meningkatkan produksi air liur sehingga dapat terjaga kebersihan mulut.
  • gunakan benang gigi untuk membersihkan sisa makanan yang ada pada sela gigi. Karena sisa makan yang ada pada sela gigi bisa membusuk sehingga dapat menyebabkan bau pada mulut.
  • Gunakan obat kumur untuk hasil yang lebih maksimal.
Terima kasih, semoga bermanfaat......

MENGHILANGKAN BAU MULUT SAAT BERPUASA MENGHILANGKAN BAU MULUT SAAT BERPUASA Reviewed by Unknown on 02.55 Rating: 5

Tidak ada komentar:

Diberdayakan oleh Blogger.